Bandwidth Management Squid

Squid selain sebagai proxy server juga dapat kita konfigurasi sebagai bandwidth management, yaitu mengatur bandwidth internet yang akan dikonsumsi oleh komputer klien. Pada tutorial kali ini kita akan membahas membatasi bandwidth melalui extension file, jadi apabila pengguna men-download file tertentu maka bandwidthnya dibatasi.



Yang perlu disiapkan adalah file daftar extension file yang akan dibatasi bandwidthnya.
apt-get install squid
#file berisi daftar IP yang tidak dibatasi
vim /etc/squid/admin
192.168.1.100
192.168.1.120

#file yang berisi extension file jenis multimedia dan kompresi
vim /etc/squid/multimedia
\.avi$
\.mpeg$
\.mpg$
\.mp3$
\.asf$
\.wmf$
\.mp4$
\.mov$
\.ogg$
\.ram$
\.rmvb$
\.vcd$
\.dvd$
\.zip$
\.rar$
\.exe$
#file berisi extension file dokumen
vim /etc/squid/dokumen
\.xls$
\.doc$
\.ppt$
\.odf$
\.odt$
\.ods$
\.dbf$
\.sql$
\.jar$
\.odx$
\.mdb$
Kemudian kita setting squid.conf
vim /etc/squid/squid.conf
#ACL untuk admin, dokumen dan multimedia
acl admin src “/etc/squid/admin”
acl dokumen urlpath_regex “/etc/squid/dokumen”
acl multimedia urlpath_regex “/etc/squid/multimedia”
#kemudian batasi bandwidth untuk ketiga ACL tersebut
delay_class 1 1
delay_class 2 2
delay_class 3 2
# bandwidth unlimited untuk ACL admin
delay_parameters 1 -1/-1
delay_access 1 allow admin
delay_access 1 deny all
#bandwidth 2KByte/sec untuk ACL multimedia
delay_parameters 2 -1/-1 2000/1000000
delay_access 2 allow multimedia
delay_access 2 deny all
#bandwidth 5KByte/sec untuk ACL dokumen
delay_parameters 3 -1/-1 5000/1000000
delay_access 3 allow dokumen
delay_access 3 deny all
Setelah selesai simpan dan restart squid. kemudian coba download sesuai dengan extension nya.

0 comments:

Post a Comment

Please Enable JavaScript!
Mohon Aktifkan Javascript![ Enable JavaScript ]
close
iklan 120 x 600 kanan
close